Minggu, 17 Oktober 2010

Pelajaran Dari Presiden Chile untuk SBY...bisakah ???

Tsunami kecil di Wasior merupakan bencana kesekian di masa pemerintahan SBY di negara ini. Kejadian yang juga sangat mengiris hati kita di bumi cendrawasih ini membuat banyak air mata rakyat indonesia bercucuran setelah bencana-bencana sebelumnya yang telah terjadi di negara ini.
ratusan orang meninggal dan hilang, ribuan mengungsi entah kemana asal mereka selamat. PMI kewalahan hingga menerjunkan semua kekuatannya dari seluruh negeri ini. Banyak orang ingin kesana mengulurkan tangan untuk membantu meskipun cuam dengan tenaga tidak terkecuali saya. Namun saya dan masih banyak orang-orang yang ingin kesana terbentur kendala dana, waktu dan kesempatan. Kami cuma bisa menangis setiap melihat laporan di stasiun TV.
Namun ternyata di balik itu semua banyak orang-orang yang mempunyai kekurangan kami hanya berpangku tangan. Mereka adalah para pejabat-pejabat negeri yang angkuh dan sombong, itulah mereka yang tidak punya jiwa tulus dalam melaksanakan amanah jabatannya.
BARU SAJA KEMAREN KITA MENDAPAT SEBUAH PELAJARAN DARI SEORANG PEMIMPIN YANG SANGAT BAGUS.
ADALAH PRESIDEN CHILE "SEBASTIAN PINERA" YANG MEMBUAT GUNJANG DUNIA HINGGA TERKAGUM-KAGUM DENGAN RASA CINTANYA TERHADAT RAKYATNYA. JUGA PRESIDEN BOLIVIA "EVO MORALES" YANG RELA TERBANG LANGSUNG KARENA ADA 1 WN NYA JUGA IKUT DI EVAKUASI.
EVAKUASI YANG HANYA 33 ORANG DI IKUTI DARI AWAL HINGGA SUKSES DAN MENJADI MOTIVATOR YANG ULUNG UNTUK SEMUA TIM selama 22 jam.
Dengan tidak mengkerdilkan presiden kita SBY yang menunda-nunda kunjungan nya ke wasior, sudah begitu cuma 2,5 jam kunjungan, cramah sana sini pulang lagi. Kami maklum tugas presiden banyak tapi kenapa harus SELALU TERLAMBAT ???? KALO ALASAN KERJAAN BANYAK KENAPA SEORANG SEBASTIAN PINERA BISA 22 JAM MEMBERIKAN MOTIVASI KEPDA TIM ??????
Kayaknya ini memang sifat yang tidak bisa di ubah lagi, memang sudah seperti itu adanya harus kita maklumi dan kita cuma bisa bersabar dengan presiden kita ini. Lebih eloknya para pengawalnya yang tergabung dalam staff khusus serign mengumbar kata-kata yang tidak enak di dengar rakyat. Contohnya si Andi staff khusus bidang bencana ini cuma OMDO (Omong Doang, red prokem jakarte). Apa kegiatannya ?? cuma membesar-besarkan aktivitas atasannya yang telah ini lah itulah tanda ada bukti sama sekali......ck ck ck sangat tek bermutu. Giliran mencampuri urusan atasannya langsung saja berbicara se enak udelnya.

SEBUAH PELAJARAN BERHARGA BAGI SBY DARI SEORANG SEBASTIAN PINERA, BAHWA PENCITRAAN AKAN TERBENTUK DENGAN SENDIRINYA MANAKALA SEORANG PEMIMPIN MENUNJUKKAN SIFAT-SIFAT KEPEMIMPINANNYA DAN BUKAN DI BUAT-BUAT APALAGI SELALU TERLAMBAT.

SADARKAH PAK ????? ANDA SEORANG PRESIDEN YANG DI SOROT MATA RAKYAT TIAP DETIK TANPA PUTUS ???SADSARKAN PAK SIAPA YANG MENGGAJI ANDA ????

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

isilah dengan yang bermanfaat bagi orang lain..